You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.

Sistem Informasi Desa Hegarmanah

Kec. Cikancung, Kab. Bandung, Prov. Jawa Barat
Info
mari kita sukseskan program PTSL 2020 -- selengkapnya... #dirumah saja -- selengkapnya...

PEMBENTUKAN DAN PEMBINAAN RELAWAN PEMADAMAN KEBAKARAN KABUPATEN BANDUNG


PEMBENTUKAN DAN PEMBINAAN RELAWAN PEMADAMAN KEBAKARAN KABUPATEN BANDUNG

Pada tanggal 23 November 2022 s/d 25 November 2022, sebanyak 20 orang relawan pemadam kebakaran mengikuti pembentukan dan pembinaan relawan pemadaman kebakaran di Hotel Antik, Jl. Raya Cipatik-Soreang Kabupaten Bandung. Adapun sejumlah 20 orang peserta tersebut  terdiri dari unsur  Linmas Desa/kelurahan,  Karang Taruna/Ketua, RT, RW , Tokoh masyarakat yang memilki jiwa relawan dan siap bergabung menjadi Redkar di wilayah Kabupaten Bandung.  

Bimtek tersebut dilaksankan untuk menindaklanjuti kegiatan Dinas Damkar berupa Pembentukan dan Pembinaan Relawan Pemadam Kebakaran (Redkar) sebagai bentuk partisipasi masyarakat berbasis Desa/kelurahan  dalam upaya pencegahan dan penanggualangan dini mengacu pada Keputusan Menteri Dalam Negeri No. 364.1-306 Tahun 2022 ada lokus yang akan diberikan pelatihan teknis Relawan Pemadam Kebakaran.

Bagikan artikel ini:
Komentar